Rekomendasi AC Cassette yang Terbaik dan Berkualitas


Keuntungan atau kelebihan memasang AC cassette

Air conditioner jenis cassette (kaset) atau disebut juga ceiling cassette AC (AC langit-langit) Pada umumnya, unit indoor AC cassette akan diletakkan di langit-langit bagian tengah ruangan, karena unit tersebut biasanya telah dilengkapi dengan kipas atau blower yang cukup kuat. Dengan adanya blower atau booster fan tersebut, AC bisa mengalirkan udara ke seluruh ruangan serta menjangkau hingga ke sudut-sudut terjauh.

Mengapa memilih air conditioner jenis cassette?

Air Con model kaset ini telah dilengkapi dengan kipas dan kapasitas pendingin yang besar, lebih besar dibandingkan dengan rata-rata AC pada umumnya. Oleh sebab itu, AC ini akan sangat cocok ditempatkan di ruangan yang lebar seperti di ruang tamu, lobby, apartemen, atau di gedung perkantoran yang luas karena hawa dingin bisa tersebar dengan baik dan merata

Kekurangan AC Cassette

  • Membutuhkan pipa yang panjang. Karena unit indoor akan dipasang di langit-langit bagian tengah ruangan, sedangkan kompresornya berada di di luar ruangan. Maka tak mengherankan apabila pipa yang dibutuhkan pasti sangat panjang.
  • Proses pengerjaan yang lebih repot dan banyak makan waktu. Tidak seperti model AC wall mounted yang hanya membutuhkan bracket dan sebuah lubang di dinding untuk menghubungkan antara unit indoor dan outdoor, model kaset kadang-kadang mengharuskan kita membuat banyak sekali lubang. Selain di dinding, juga di plafon atau langit-langit yang pasti akan sangat merepotkan dan banyak makan waktu.
  • Tidak semua ruangan bisa dipasangkan AC model kaset. Ya, ada banyak gedung bertingkat yang langit-langitnya tidak terbuat dari triplek atau asbes, melainkan beton atau semen. Sehingga, proses instalasinya lebih sulit.

Booking Jasa Service AC/Kulkas dan Mesin Cuci
SAHABAT TEKNIK
Telp/Wa : 085276321248 / 082272686688
Fb : Sabahat Teknik
IG : @sahabatteknik_
Email : sahabattekniktembung@gmail.com

 

Visi Misi

Visi :
Menjadi salah satu jasa Service AC yang berpengaruh di Indonesia pada umumnya dan di Medan dan Sumatera Utara Khususnya. Menjadikan Service AC CV Sahabat Indo Grub menjadi pilihan utama masyarakat dalam mengatasi masalah pada mesin pendingin. Menjadi Perusahaan CV Sahabat Indo Grub Jasa Service AC yang dipercaya dan menyenangkan bagi pelanggan.

Misi :
Memberikan pelayanan serta solusi yang cepat dan tepat kepada pelanggan dalam mengatasi permasalahan mesin pendingin. Meningkatkan mutu pelayanan dibidang jasa service ac atau mesin pendingin. Menjalin hubungan baik dengan seluruh pelanggan dan memastikan pelanggan mendapatkan pelayan yang terbaik. Meningkatkan kesejahteraan karyawan dan perusahaan CV Sahabat Indo Grub.



Address

Jl. Karya Sastra No.9, Tembung, Kec. Percut Sei Tuan, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara 20371

+082272686688 - 081360621210

cvsahabatindogrub@gmail.com