Makin Panas? Ini tips agar ac tidak jebol


Suhu udara yang semakin meningkat akhir - akhir ini, pemakaian Ac juga semakin meningkat. sehingga, pemakaian ac secara berlebihan dapat membuat ac menjadi jebol/rusak. disini terdapat beberapa tips untuk menjaga kinerja ac tetap prima.

1. Pasang Suhu di Atas 23 Derajat.

Suhu yang terlalu rendah akan menyebabkan umur AC tidak akan lama. Yang akan bermasalah selalu kompresor AC-nya. Jika sudah rusak, jangan pernah perbaiki, karena tetap tidak akan tahan lama, lebih baik ganti AC baru.

2. Beli AC Sesuai besar ruangan.

Ruangan yang besar jika menggunakan AC dengan PK (Paard Kracht) kecil, maka suhu ruangan tidak akan tercapai. PK ini bisa dikatakan sebagai istilah yang digunakan untuk menilai kapasitas AC atau tenaga dari AC. Semakin besar PK, semakin besar pula tenaga AC. Jika ruangan tidak disesuaikan, umur kompresor tidak akan bisa bertahan lama. 

3. Pemakaian Mode Fan Speed.

Jika AC-mu memiliki mode fan speed, kamu bisa menggunakan mode otomatis. Karena saat fan speed berada di posisi otomatis, setelah beberapa saat, setelan akan kembali ke mode normal yang disesuikan. Namun, jika tidak ada, jangan gunakan fan speed pada mode maksimal terus menerus, karena akan menyebabkan listrik lebih boros. Sehingga, pahami dulu bahwa tujuan penggunaan fan speed itu agar suhu ruangan cepat tercapai saja. Jadi, gunakan fan pada mode powerfull sesaat saja, setelah itu, kembalikan pada speed pelan atau medium.

 

Booking Jasa Service AC/Kulkas dan Mesin Cuci
CV.SAHABAT INDO GRUB
Telp/Wa : 085276321248 / 082366653248
Fb : cv.sahabatindogrub
IG : cv.sahabatindogrub
Email : cvsahabatindogrub@gmail.com

Visi Misi

Visi :
Menjadi salah satu jasa Service AC yang berpengaruh di Indonesia pada umumnya dan di Medan dan Sumatera Utara Khususnya. Menjadikan Service AC CV Sahabat Indo Grub menjadi pilihan utama masyarakat dalam mengatasi masalah pada mesin pendingin. Menjadi Perusahaan CV Sahabat Indo Grub Jasa Service AC yang dipercaya dan menyenangkan bagi pelanggan.

Misi :
Memberikan pelayanan serta solusi yang cepat dan tepat kepada pelanggan dalam mengatasi permasalahan mesin pendingin. Meningkatkan mutu pelayanan dibidang jasa service ac atau mesin pendingin. Menjalin hubungan baik dengan seluruh pelanggan dan memastikan pelanggan mendapatkan pelayan yang terbaik. Meningkatkan kesejahteraan karyawan dan perusahaan CV Sahabat Indo Grub.



Address

Jl. Karya Sastra No.9, Tembung, Kec. Percut Sei Tuan, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara 20371

+082272686688 - 081360621210

cvsahabatindogrub@gmail.com