Air Buangan AC Sangat Bersih, tapi Kenapa Tidak Bisa Diminum ?


Sejak dulu kita diberitahu bahwa air buangan dari AC dianggap kotor dan tidak aman untuk diminum karena dapat membahayakan tubuh. Tapi, jika diperhatikan lebih cermat, air AC sebenarnya terlihat bening dan jernih tanpa adanya tanda – tanda mikroalga, mikroba dll hidup di dalamnya. Tergantung pada lama penyimpanan air, air AC yang baru dihasilkan biasanya sangat bersih dingin & tanpa adanya tanda-tanda mikroorganisme.

Mari Kita Cari Tahu Penjelasan Ilmiahnya.

Air yang dihasilkan melalui kondensasi dari AC sebenarnya bersih jernih, dan bebas dari mikroba. Prinsipnya, air ini seharusnya aman untuk dikonsumsi. Terkadang, hewan liar bahkan secara tidak sengaja mengonsumsi air AC tanpa memberikan dampak kesehatan yang signifikan. Di beberapa perumahan dengan perkarangan luas berbagai organisme bahkan bergantung pada limbah air AC sebagai sumber air yang mudah dijangkau.

Tapi, kenapa air buangan AC dianggap tidak boleh dikonsumsi oleh manusia? Salah satu alas an utamanya yaitu kebersihan saluran pembuangan air AC. Tanpa disadari, air hasil kondensasi sebenarnya aman hingga saat menyentuh saluran pembuangan yang kotor dan penuh debu. Inilah yang menyebabkan berbagai partikel berbahaya, seperti debu, karat, dan sel – sel kulit mati yang mengandung mikroba, dapat masuk ke dalam air hasil kondensasi tersebut. Inilah alas an mengapa air buangan AC tidak dapat dikonsumsi karena alasan kimiawi.

 

 

Booking Jasa Service AC/Kulkas dan Mesin Cuci
CV.SAHABAT INDO GRUB
Telp/Wa : 085276321248 / 082366653248
Fb : cv.sahabatindogrub
IG : cv.sahabatindogrub
Email : cvsahabatindogrub@gmail.com

Visi Misi

Visi :
Menjadi salah satu jasa Service AC yang berpengaruh di Indonesia pada umumnya dan di Medan dan Sumatera Utara Khususnya. Menjadikan Service AC CV Sahabat Indo Grub menjadi pilihan utama masyarakat dalam mengatasi masalah pada mesin pendingin. Menjadi Perusahaan CV Sahabat Indo Grub Jasa Service AC yang dipercaya dan menyenangkan bagi pelanggan.

Misi :
Memberikan pelayanan serta solusi yang cepat dan tepat kepada pelanggan dalam mengatasi permasalahan mesin pendingin. Meningkatkan mutu pelayanan dibidang jasa service ac atau mesin pendingin. Menjalin hubungan baik dengan seluruh pelanggan dan memastikan pelanggan mendapatkan pelayan yang terbaik. Meningkatkan kesejahteraan karyawan dan perusahaan CV Sahabat Indo Grub.



Address

Jl. Karya Sastra No.9, Tembung, Kec. Percut Sei Tuan, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara 20371

+082272686688 - 081360621210

cvsahabatindogrub@gmail.com